Komunikasi Pemasaran pada Produk Pinjaman Kredit Modal Usaha Kecil Menengah di Bank Purwokerto

Aulia Dinta Hadara, Endang Eko Wati

Abstract


Bank merupakan institusi yang dipercaya oleh seluruh masyarakat, khususnya masyarakat Indonesia. Selain menjadi bank yang terpercaya, bank saat ini telah memadukan teknologi dan layanan keuangan sehingga menghasilkan banyak produk yang dapat dengan mudah dijangkau oleh masyarakat. Seperti digitalisasi dan segala aktivitas keuangan nasabah dapat berjalan lebih mudah karena fitur-fitur di dalamnya telah berjalan beriringan dengan perkembangan zaman sehingga aktivitas finansial nasabah dapat dilakukan dengan lebih modern, aman dan lancar. Namun, bank perlu melakukan fungsi penyaluran kreditnya. Oleh karena itu, pinjaman dilakukan untuk UKM. Tujuan penelitian untuk mengetahui bagaimana bank di Purwokerto melakukan pemasaran atas pinjaman terhadap UKM. Penelitian dilakukan dengan observasi dan interview pada bank BUMN di wilayah Purwokerto pada tahun 2023. Analisis kualitatif dilakukan dengan observasi dan deskripsi analisis. Hasil yang diperoleh berupa bentuk komunikasi yang dapat memberikan informasi penyebaran produk adalah dengan iklan atau promosi penjualan, menumbuhkan peran PR untuk menjalin hubungan dengan pihak terkait, dan dengan pemasaran langsung dengan komunikasi langsung antara bank dengan calon nasabah.

Keywords


Bank; Usaha Kecil Menengah; pinjaman

Full Text:

Link Download

References


Bintang, J. S., & Sutrisna, E. (2017). Pengaruh Komunikasi Pemasaran Terintegrasi Dan Ekuitas Merek Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada PT. Bank Sumut Cabang Sidiklang) (Doctoral dissertation, Riau University).

Fifield, P. (2012). Strategi Pemasaran Edisi Kedua. Oxford: Routledge.

Hermawati, A. (2023). Pengaruh Penanganan Keluhan, Komunikasi Pemasaran dan Kepercayaan terhadap Loyalitas (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Dan Pemasaran Digital, 1(1), 14-28.

Kotler, P. (2012). Kotler on marketing. Simon and Schuster.

Limakrisna, N. (2011). Pengaruh Komunikasi Pemasaran dan Kerelasian Nasabah terhadap Loyalitas Nasabah. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 13(1).

Srisusilawati, P. (2017). Kajian Komunikasi Pemasaran Terpadu dalam Mendorong Keputusan Pembelian Jasa Perbankan. Amwaluna: Jurnal Ekonomi Dan Keuangan Syariah, 1(1), 1-18.

Susantie, N., & Sidik, A. P. (2022). Komunikasi Pemasaran Bank Syariah dalam Meningkatkan Jumlah Nasabah. Buana Komunikasi (Jurnal Penelitian dan Studi Ilmu Komunikasi), 3(2), 63-73.

Syamsudin, A. T., & Fadly, W. (2021). Pengaruh Komunikasi Pemasaran, Kepercayaan dan Penanganan Keluhan Terhadap Loyalitas Nasabah Tabungan di PT BPR Syariah Mitra Mentari Sejahtera Ponorogo. Etihad: Journal of Islamic Banking and Finance, 1(1), 51-65.

Triono, D. (2023). Komunikasi Pemasaran Kredit Usaha Rakyat (KUR) PT Bank Rakyat Indonesia di Unit Wonosalam Cabang Jombang. Jurnal Socia Logica, 3(2), 186-196.

Yusnaidi, Y. (2019). Analisis Strategi Komunikasi Pemasaran Pada PT. PT. Bank Aceh Melalui Pendekatan Teori AIDA. Jurnal Bisnis Dan Kajian Strategi Manajemen, 2(2).




DOI: http://dx.doi.org/10.35671/probisnis.v17i1.2605

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Indexed by :

 

Jurnal Probisnis

ISSN 2442-4536 (Media Online) | ISSN 1979-9268 (Media Cetak)
Published by: Universitas Amikom Purwokerto
Jl. Let. Jend. POL SUMARTO Watumas, Purwonegoro - Purwokerto Telp (0281) 623321 Fax (0281) 621662
Email: probisnis@amikompurwokerto.ac.id